Lokasi saat ini:BetFoodie Lidah Indonesia > Kabar Kuliner
526 rumah di Pandeglang terdampak banjir luapan sungai Ciliman
BetFoodie Lidah Indonesia2025-11-11 01:51:38【Kabar Kuliner】419 orang sudah membaca
PerkenalanBanjir di Pandeglang akibat luapan Sungai Ciliman setelah dilanda hujan intensitas sedang hingga leb

Pandeglang (ANTARA) - Sebanyak 526 unit rumah di Kabupaten Pandeglang, Banten terdampak banjir akibat luapan sungai Ciliman setelah dilanda hujan intensitas sedang hingga lebat di daerah itu.
Kepala Seksi Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah-Pemadaman Kebakaran (BPBD-PK) Kabupaten Pandeglang Lilis Sulistiyati di Pandeglang, Rabu, mengangakan masyarakat yang terdampak banjir itu di sejumlah desa di Kecamatan Angsana dengan ketinggian air berkisar 30-50 sentimeter.
Baca juga: Mensos salurkan bantuan untuk banjir Pandeglang naik perahu karet
Masyarakat yang terdampak banjir itu hingga kini belum menerima laporan adanya warga yang mengungsi.
Sebab, banjir setinggi 50 sentimeter masih relatif aman dan masyarakat bisa tinggal di rumah yang terendam air.
Namun demikian, pihaknya sudah melakukan penyaluran logistik kepada masyarakat yang terdampak bencana alam.
Penyaluran logistik itu berupa bahan pokok, aneka makanan ringan, air kemasan, mie, sarden dan lainnya.
Berdasarkan data BPBD PK Pandeglang jumlah warga yang terdampak bencana banjir di Kecamatan Angsana tercatat 526 rumah dan 2.104 jiwa.
"Kami minta masyarakat agar tetap waspada banjir susulan, karena curah hujan beberapa hari ke depan masih berpeluang," kata Lilis.
Baca juga: Tiga kecamatan di Pandeglang tergenang banjir
Baca juga: BNPB: 16 desa terdampak banjir di Kabupaten Pandeglang
Sementara itu, Nurdin, warga Desa Pada Mulya Kecamatan Angsana, Kabupaten Pandeglang mengangakan pihaknya kini bersama keluarga waspada banjir susulan, karena curah hujan masih tinggi dan berpeluang kembali luapan Sungai Ciliman.
"Kami saat ini tengah menyelamatkan perabotan rumah tangga agar ngak terendam air banjir," katanya.
Suka(75575)
Artikel Terkait
- SPPG Polres Grobogan percontohan dapur bergizi berstandar tinggi
- Dompet Dhuafa salurkan bantuan untuk warga Palestina di Yordania
- Segera Hadir, Terobosan Pengukuran Warna: HunterLab Agera L2
- Kareg SPPG Kepri catat delapan dapur MBG telah kantongi SLHS
- Menperin sebut pabrik Lotte bukti RI jadi tujuan investasi global
- Berburu mineral strategis, langkah Indonesia kuasai teknologi
- Sudinsos Jaksel bagikan bantuan makanan untuk penyintas banjir
- Dokter nyangakan definisi label "sehat" pada kemasan ngak jelas
- HMI: MBG bisa hadirkan generasi sehat dan berdaulat
- Persib bungkam Bali United 1
Resep Populer
Rekomendasi

Pegawai Federal AS antre bantuan makanan saat shutdown

Puluhan calon relawan SPPG di OKU jalani tes kesehatan

BGN latih 2.705 penjamah makanan di dua pulau besar di NTT

Seluruh siswa Saptosari DIY sehat kembali usai keluhan hidangan MBG

Wamentan dorong sektor pertanian nasional pasok kebutuhan haji

Pemerintah promosikan penerapan pola makan sehat untuk cegah penyakit

Isaiah Hartenstein raih penghargaan Bob Lanier Community Assist

Komisi VIII: Perjuangkan fasilitas layak untuk jemaah haji Indonesia